Metode Penarikan Kesimpulan
 

Terdapat tiga metode penarikan kesimpulan dalam logika matematika, yaitu modus ponens, modus tollens, dan silogisme.

 

Modus Ponens

Premis 1 : pq

Premis 2 : p

Kesimpulan : ∴q

Contoh 

Premis 1 : Jika semua murid hadir di kelas, rapat kelas dimulai sekarang. 

Premis 2 : Semua murid hadir di kelas.

Kesimpulan  ∴ Rapat kelas dimulai sekarang.

 

Modus Tollens

Premis 1 : pq

Premis 2 : ∼q

Kesimpulan  ∴∼p

Contoh

Premis 1 : Jika semua murid hadir di kelas, rapat kelas dimulai sekarang.  

Premis 2 : Rapat kelas belum dimulai .

Kesimpulan  ∴ Ada murid yang tidak hadir di kelas.

 

Silogisme

Premis 1 : pq

Premis 2 : qr

Kesimpulan  ∴pr

Contoh

Premis 1 : Jika semua murid hadir di kelas, rapat kelas dimulai sekarang.  

Premis 2 : Jika rapat kelas dimulai sekarang, surat edaran dibagikan ke semua murid.

Kesimpulan  ∴ Jika semua murid hadir di kelas, maka surat edaran dibagikan ke semua murid.

 


#materiUTBK2024 #PenalaranUmum #PenalaranKuantitatif

... Read less